-
MESIN ROTARY DRYER
Mesin Rotary Dryer adalah mesin yang dapat mengeringkan bahan dengan sangat efektif tanpa browning (gosong). Prinsip kerja mesin rotary dryer adalah dengan memasukkan bahan ke dalam drum yang berputar serta diberikan hembusan panas dari sumber panas yang tersedia.
-
MESIN BALL MILL
Mesin Ball Mill berfungsi menggiling bahan menjadi tepung dengan tingkat kelembutan yang sangat baik (Mesh tinggi antara 100-250). Mesin ini juga dilengkapi dengan blower penghisap dan dust collector.